Home / Bisnis

Selasa, 6 Agustus 2024 15:53- WIB

MaxOne Hotel & Resort Makassar Hadirkan Promo Spesial ‘Independence Deals’ Selama Bulan Agustus 2024

MAKASSAR, Merata.Net — Menyambut bulan kemerdekaan Indonesia, MaxOne Hotel & Resort Makassar dengan bangga mengumumkan promo kamar spesial bertajuk ‘Independence Deals’.

Promo ini berlaku sepanjang bulan Agustus 2024 dengan penawaran menarik yang tidak boleh dilewatkan.

Dengan harga spesial Rp 520.000 nett per kamar per malam, tamu dapat menikmati menginap nyaman di MaxOne Hotel & Resort Makassar dari hari Minggu hingga Jumat.

Baca Juga  OtoXpert Hadirkan Promo Servis Jelang Mudik Lebaran 2022

Penawaran ini juga termasuk gratis satu minuman pilihan, yang akan menambah pengalaman menginap Anda menjadi lebih menyenangkan.

Khusus untuk hari Sabtu, harga kamar hanya Rp 590.000 nett per malam dan sudah termasuk gratis satu paket BBQ yang lezat, sempurna untuk menghabiskan akhir pekan dengan cita rasa istimewa.

Promo ‘Independence Deals’ ini hanya berlaku di bulan Agustus 2024, jadi jangan lewatkan kesempatan emas ini untuk menikmati kenyamanan dan pelayanan terbaik dari MaxOne Hotel & Resort Makassar dengan harga yang sangat terjangkau.

Baca Juga  BI Sulsel Siapkan Uang Tunai Rp3,17 Triliun Jelang Nataru

General Manager Maxone hotel and resort Makassar, M Yusuf Sandy berharap Masyarakat di kota Makassar bisa mengajak keluarga dan kerabatnya datang menginap dan menikmati promo yang dihadirkan di bulan Agustus ini di Maxone hotel and resort Makassar. (*)

Share :

Baca Juga

Bisnis

Belanja Kebutuhan Kecantikan dan Kesehatan Dengan Diskon Hingga 50% di Nipah Mall

Bisnis

Sambut 20 Tahun Informa, Ada Sale Hemat Hingga 50 Persen di Latanete Plaza Makassar

Bisnis

Tanjung Bunga GMTD Lampaui Target Penjualan Tahun 2021

Bisnis

Telkomsel Ventures, Siapkan Dana Kelolaan Kedua untuk Dukung Perkembangan Ekosistem Startup Indonesia

Bisnis

Timur Resto Buka di Nipah Mal, Sajiannya Indonesia Timur Banget

Bisnis

Kalla Toyota Gelar Public Display Amayzing Deal, Promo DP Mulai 15 Jutaan Rupiah dan Spektakuler Rate 0%

Bisnis

Anniversary ke-13, Chatime Luncurkan Menu Baru dan Bagikan Promo Menguntungkan bagi Para Pelanggan

Bisnis

Momen Tahun Baru 2024, Indosat Ooredoo Hutchison Layani Puncak Lonjakan Trafik Data 8,9%