Home / Internasional / Olahraga

Senin, 6 Desember 2021 09:06- WIB

Juventus Menang 2-0 Lawan Genoa, Morata dan Allegri Bersitegang

Alvaro Morata. Foto/juventus

Alvaro Morata. Foto/juventus

MAKASSAR, MERATA.NET- Kemenangan Juventus atas tamunya Genoa 2-0 sedikit tercoreng di Allianz Arena, Senin (6/12/2021) dini hari.

Ada inisiden yang melibatkan pelatih Juventus Massimiliano Allegri yang adu mulut dengan pemainnya Alvaro Morata.

Dalam pertandingan itu, Alvaro Morata tampil tidak maksimal. Mantan pemain Real Madrid itu mendapat kartu kuning serta ditarik keluar oleh sang pelatih. Dia pun kemudian terlihat adu mulut dengan Allegri.

Baca Juga  Hasil Serie A : Salernitana Babak Belur di Hajar Inter 0-5

Saat pemain Spanyol itu keluar dari lapangan, Allegri mendorong bahunya dan berteriak, “Kamu memberi mereka tendangan bebas!”

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri

Morata beraksi dan Allegri kemudian terlibat adu mulut dengan nada marah di pinggir lapangan, dimana seisi stadion melihatnya.

Alvaro Morata musim ini belum tajam bersama Juventus. Ini merupakan masalah Si Nyonya Tua musim ini, lini serang mereka tumpul.

Baca Juga  Penampilan Memukau Sepanjang Musim 2021-2022, Karim Benzema Raih Ballon d'Or

Pemain pinjaman dari Atletico Madrid itu belum menunjukkan taringnya. Dari 14 laga di Serie A sejauh ini, Morata baru bikin tiga gol.

Dilansir dari DAZN, Juventus masuk dalam daftar tim dengan jumlah gol yang sedikit sampai jelang pertengahan musim ini. Si Nyonya Tua baru mengemas 20 gol dari 15 laga. (*)

Share :

Baca Juga

Olahraga

RANS Cilegon Pastikan Raih Tiket Promosi ke Liga 1 2022

Internasional

PSM Waspadai Serangan Sayap Hougang United

Internasional

Jajaki Kerja Sama, Damkarmat Makassar Kunjungan ke Tiongkok

Olahraga

FOTO: Liverpool Juara Carabao Cup 2023/2024

Olahraga

FOTO: Makassar Sport Festival 2024 Resmi Bergulir

Olahraga

Hari Terakhir Pramusim MotoGP Mandalika, Pol Espargaro Rajanya

Olahraga

Berikut Tiga Lokasi Penjualan Tiket Offline PSM di Balikpapan

Olahraga

Jelang Lawan Barito Putera, PSM Makassar Ingin Jauhi Papan Bawah