Home / Indonesiaku

Selasa, 4 Januari 2022 17:17- WIB

7 Unit Rumah Hangus Terbakar di Jalan Muh Yamin

Petugas Damkar Makassar saat berada dilokasi kebakaran Jl Muh Yamin, Makassar,  Selasa (4/1/2022). Foto/Darsil Yahya

Petugas Damkar Makassar saat berada dilokasi kebakaran Jl Muh Yamin, Makassar, Selasa (4/1/2022). Foto/Darsil Yahya

MAKASSAR, MERATA.NET- Sebanyak tujuh unit rumah permanen hangus terbakar di Jalan Muh Yamin Baru, Kelurahan Bara-baraya Timur, Kecamatan Makassar, Kota Makassar, Selasa (4/1/2022) siang.

Selain menghanguskan tujuh unit rumah permanen di kawasan padat penduduk itu. Si Jago Merah juga melahap sebagian ruangan sekolah SMK Penerbangan.

Baca Juga  Kalla Group Gelar Webinar, Kenali Gejala dan Penanganan Omicron

Damkar Makassar menerima informasi adanya insiden kebakaran pada pukul 14:00 Wita dan api berhasil dipadamkan pukul 15:30 Wita.

Damkar Kota Makassar menerjunkan sebanyak 12 armada dan 40 personil untuk memadamkan kobaran api.

Baca Juga  Ternyata Listrik Padam di Pulau Barrang Caddi Gegara Konflik Warga

“Jumlah terbakar 7 atap, 2 rusak parah dan 1 rusak ringan, kata Kepala Dinas Pemadam Kebakaran Kota Makassar Hasanuddin dalam keterangan tertulisnya.

Adapun nama pemilik rumah adalah S Dg Tayang, Muh Basir, Mustafa, Rustam, Takdir Asri dan Makalitutu. (*)

Share :

Baca Juga

Indonesiaku

Kolaborasi Yayasan Kalla dan Yayasan Jantung Indonesia Gelar Pelatihan Senam Jantung Sehat di Sinjai

Indonesiaku

Sistem Kelistrikan Sulbagsel Membaik, PLN Terus Percepat Upaya Pemeliharaan Infrastruktur

Indonesiaku

Sejumlah Daerah Berstatus Siaga dan Waspada Potensi Tsunami Pasca Gempa NTT

Indonesiaku

Sekda Sulsel Lantik UPK BPPD Sulsel Periode 2021-2025 di Saksikan Sandiaga Uno

Indonesiaku

Tiba di Jakarta, Timnas Sepakbola Senior Dibanjiri Bonus Setelah Lolos Piala Asia 2023

Indonesiaku

Puluhan Peserta dari Satlantas Polres Jajaran Polda Sulsel Ikuti Lomba Safety Riding dan Driving

Indonesiaku

Kolaborasi PMI Hingga IDI Makassar Bantu Korban Gempa di Selayar

Indonesiaku

Keren! Aksi Pembentangan 1000 Meter Bendera Merah Putih oleh Warga di Rusunawa Mariso