Home / Pemerintahan

Jumat, 31 Desember 2021 - 16:52 WIB

Ini Dia 21 Pejabat Eselon II Pemkot Makassar Resmi Dilantik, Siapa Saja?

MAKASSAR, MERATA.NET – Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan ‘Danny’ Pomanto melantik 21 pejabat baru untuk eselon II Pemkot. Pelantikan berlangsung di Tribun Lapangan Karebosi, Jumat (31/12/2021).

Adapun yang dilantik setelah mereka mengikuti tahapan seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama Pemkot Makassar. Sebanyak 24 pejabat yang sejatinya dilantik, namun tiga lainnya terkendala administrasi.

Mereka yang dilantik, diantaranya:

  1. Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda), Firman Hamid Pagarra
  2. Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD), Muh Dakhlan
  3. Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (Bappeda), Helmy Budiman
  4. Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU), Zuhaelsi Zubir
  5. Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP), Andi Zulkifli Nanda.
  6. Kepala Dinas Kebudayaan (Disbud), Andi Herfida Attas
  7. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes), dr Nursaidah Sirajuddin
  8. Kepala Dinas Pariwisata (Dispar), Muhammad Roem
  9. Kepala Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar), Hasanuddin
  10. Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Disperkim), Nirman Niswan Mungkasa
  11. Kepala Dinas Ketahanan Pangan (DKP), Mohammad Rheza
  12. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo), Mahyuddin
  13. Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA), Achi Soleman
  14. Kepala Dinas Perdagangan (Disdag),
  15. Arlin Ariesta, Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora), Andi Pattiware
  16. Kepala Dinas Pertanahan, Akhmad Namsum
  17. Kepala Dinas Penataan Ruang (Distaru), Fahyuddin
  18. Kepala Dinas Pendidikan (Disdik), Muhyiddin
  19. Kepala Dinas Sosial (Dinsos), Aulia Arsyad,
  20. Kepala Satpol PP Muhammad, Iqbal Asnan,
  21. Sekretaris DPRD, Dahyal. (Gun)

Share :

Baca Juga

Pemerintahan

UNESCAPE – Pemkot Makassar Jajaki Kerjasama Penggunaan Aplikasi Geoportal Dukung Smart City

Pemerintahan

Diskominfo-SP Sulsel Gelar Kegiatan Pemusnahan Arsip Dinamis Inaktif

Pemerintahan

Catatan Ombudsman Makassar: 52 Aduan Masuk Sepanjang 2021 Turun Drastis dari Tahun Sebelumnya

Pemerintahan

Sapi Kurban Presiden Jokowi Dipotong di Selayar

Pemerintahan

Cara Plt Gubernur Cairkan Pejabat Lingkup Pemprov, Mulai Dari Lomba Masak Sampai Main Kuis

Pemerintahan

Tindaklanjuti Laporan warga DBD, Dinkes Kota Makassar Turunkan TIM Fogging

Pemerintahan

Presiden Jokowi Jenguk Try Sutrisno di RSPAD Gatot Soebroto

Pemerintahan

Fatmawati Rusdi Minta Direksi Perumda Paparkan Hal Ini Saat Rakor